PENDIDIKAN BINTARA POLRI UNTUK PEMBINAAN KELUARGA HARMONIS

Authors

  • Kusmana Kusmana IKIP Siliwangi
  • Ansori Ansori IKIP Siliwangi

DOI:

https://doi.org/10.22460/comm-edu.v6i2.12295

Keywords:

Pembinaan Keluarga, Keluarga Harmonis

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk dapat mengetahui bagaimana bentuk pembinaan keluarga dalam mewujudkan keluarga harmonis pada Pendidikan Pembentukan Bintara Polri Di SPN Polda Jabar. Adapun metode dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa program pembinaan keluarga Harmonis ini merupakan program yang diprogramkan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) yang didukung penuh oleh Lembaga Pendidikan dan Latihan (Lemdiklat) Polri dan dilaksanakan oleh lembaga Pendidikan dan Sekolah Polisi Negara (SPN) yang ada di seluruh Indonesia, serta kerja keras dari Gadik/ Gadikan, Pembina/ Instruktur dalam melakukan pembinaan yang dilakukan secara terprogram dalam segala aspek di setiap pembinaan yang nantinya mampu menciptakan keluarga harmonis bagi para Peserta Pendidikan Pembentukan Bintara Polri di SPN Polda Jabar.

Author Biography

Kusmana Kusmana, IKIP Siliwangi

Gadik Pertama 2 SPN Polda Jabar

References

Zed, Mestika. 2008. Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia.

Danial, E., & Warsiah. (2009). Metode Penulisan Karya Ilmiah. Bandung: Laboratorium Pendidikan Kewarganegaraan, Depdiknas.

Basri, H. (2009). Keluarga Sakinah Tinjauan Psikologi dan Agama. (edisi empat). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Budiono, A., (2008). Keluarga Harmonis Indikator Menuju Sejahtera, (Mei 21, 2022 oleh Tabloid Jubi) http://tabloidjubi.wordpress.co m/2008/02/21/keluarga- harmonis-indikator-menuju- sejahtera.

Burhan Bungin. (2003). Metode Penelitian Sosial. Jakarta: PT. Raja Grafindo Perkasa.

Christofora Megawati Tirtawinata, “Mengupayakan Keluarga Yang Harmonis “ Jurnal Humaniora Vol.4 No.2 Oktober 2013: 1141-1151.

Hadari Nawawi & Mimi Martini. (2005). Penelitian Terapan. Yogyakarta: Gadjahmada University Press.

Kemenag. (2005). Modul Keluarga Bahagia Sejahtera: Departemen Agama R.I.

Tirtawinata, C.M., 2013. “Mengenal Dan Menemukan Diri Melalui Kebersamaan Dengan Orang Lainâ€, Bina Nusnantara, Jakarta, Humaniora Vol.4 No.2 Oktober 2013 ISSN: 1309- 1319

Downloads

Published

2023-05-29

Issue

Section

Articles