PENDAMPINGAN MENTAL BERBASIS PENDEKATAN SPIRITUAL BAGI ANAK DAN REMAJA KELUARGA BROKEN HOME

Authors

  • Riani Nur Cholifah IKIP SILIWANGI
  • Sri Nurhayati IKIP Siliwangi
  • Wedi Fitriana IKIP Siliwangi

DOI:

https://doi.org/10.22460/comm-edu.v6i1.16363

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui pendampingan pendidikan mental berbasis pendekatan spritual bagi anak dan remaja keluarga broken home. Teori yang digunakan adalah teori anak remaja, keluarga, teori broken home, teori Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat dan teori pendamping sebagai bagian dari Pendidikan masyarakat. Selanjutnya untuk metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi dengan teknik pengumpulan data triangulasi. Sampel yaitu 3 orang peserta didik dan 2 orang pendamping atau tutor. Lokasi penelitian di PKBM Geger Sunten Lembang. Berdasarkan hasil dari penelitian dan pembahasan diatas maka dapat diambil kesimpulan bahwa kegiatan pendampingan dengan pendekatan spiritual yang dilakukan di PKBM Geger Sunten dapat dikatakan berhasil hal ini dapat dikatakan dari anak sudah memiliki motivasi serta percaya diri yang baik untuk dapat melanjutkan masa depan yang lebih baik. Selain itu juga peningkatan kemampuan anak-anak dari bidang keagamaan juga meningkat, dimana para remaja kebiasaan baik seperti berdo'a sebelum mulai masuk di kelas, menghafal Juz 'amma, terbiasa tersenyum, menyapa dan santun, melaksanakan sholat Dzuhur berjama'ah, melakukan sholat Dhuha dan bersedekah.Kata Kunci: Broken Home, Keluarga, Pendampingan, Remaja

References

Agustian, W. (2022). Well-Beingnya Anak Broken Home. Kompasiana.

Ahmadi, A. (2022). Psikologi Sosial. Rineka Cipta.

Dewi, Ida.A.,Herdiyanto, Y. K. (2018). Dinamika penerimaan diri pada remaja broken home di Bali. Jurnal Psikologi Udayana, 5(2), 434–443.

Ermayani, N., Nurhasela, N., & Marleni, L. (2021). Analisis Perbedaan Belajar Terhadap Siswa yang Berasal Dari Keluarga Broken Home. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 3(1), 110–116. https://doi.org/10.31004/jpdk.v3i1.1446

Halawa, O., Nurhayati, S., & Rochana, S. (2019). Pemberdayaan Untuk Meningkatkan Taraf Hidup Di Kampung Adat Cireundeu Cimahi. Comm-Edu (Community Education Journal), 2(3), 210. https://doi.org/10.22460/comm-edu.v2i3.2509

Hasan, E. S., & Nurhayati, S. (2012). Pendidikan Luar Sekolah Dan Pembangunan Manusia Indonesia. Empowerment, 1(1), 1–12.

Hudri, M. I., & Nurhayati, S. (2020). Pemanfaatan Aplikasi Whatsapp Pada Pelatihan. Jurnal Comm-Edu, 3(3), 238–244.

Hyoscyamina, D. E. (2011). PERAN KELUARGA DALAM MEMBANGUN KARAKTER ANAK. Jurnal Psikologi Undip, 10(2), 144–152.

Lie, F., Ardini, P. P., Utoyo, S., & Juniarti, Y. (2019). TUMBUH KEMBANG ANAK BROKEN HOME. Jurnal Pelita PAUD, 4(1), 114–123.

Maghfiroh, L. N., Siregar, R. D., Sagala, D. S., & Khadijah. (2022). Dampak Tumbuh Kembang Anak Broken Home. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 42–48.

Majid, W. J., & Nurhayati, S. (2020). Gerakan Literasi Dini Readhaton Sebagai Upaya Membangkitkan Membaca Siswa Di Sekolah Alam Smp Insan Litera - Desa Cihampelas. Comm-Edu (Community Education Journal), 3(3), 245. https://doi.org/10.22460/comm-edu.v3i3.4359

Nurhayati, S. (2021). Pendidikan Masyarakat menghadapi Digitalisasi. El Markazi.

Nurhayati, S., Anggidesialamia, H., Suryadi, D., & Fasa, M. I. (2020). Reading Review Program as an Innovative Effort to Increase Community’s Reading Interest. 491(Ijcah), 184–190. https://doi.org/10.2991/assehr.k.201201.032

Nurhayati, S., Musa, S., Boriboon, G., Nuraeni, R., & Putri, S. (2021). Community Learning Center Efforts to Improve Information Literacy in the Community for Cyber Crime Prevention during a Pandemic. Journal of Nonformal Education, 7(1), 32–38. https://doi.org/10.15294/jne.v7i1.26883

Pradhana, W. (2021). Perceraian di Bandung Barat Capai 2.115 Kasus, Meningkat Dibanding 2020. DetiikNews.

Qurrotaini, L., Setiyaningsih, D., & Muhammad, S. (2022). PENDAMPINGAN DAN PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK-ANAK DI KAMPUNG PEMULUNG CIPUTAT TANGERANG SELATANPENDAMPINGAN DAN PEMBINAAN PENDIDIKAN ANAK-ANAK DI KAMPUNG PEMULUNG CIPUTAT TANGERANG SELATAN. 138–141.

Rukanda, N., Nurhayati, S., & Ganda, G. (2020). Partisipasi Karang Taruna Terhadap Kegiatan Masyarakat Melalui Aksi Sosial. Comm-Edu (Community Education Journal), 3(2), 144. https://doi.org/10.22460/comm-edu.v3i2.4151

Saepudin, A., & Mulyono, D. (2019). Community Education in Community Development. Empowerment, 8(1), 65. https://doi.org/10.22460/empowerment.v8i1p65-73.1165

Septiani, M. (2015). Pengalaman Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (Pkbm) Dalam Memfasilitasi Masyarakat Belajar Sepanjang Hayat. JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 10(2), 67–76. https://doi.org/10.21009/jiv.1002.1

Sondari, Y., Amri, D. I., & Nurhayati, S. (2018). Penerapan Pendidikan Inklusif Pada Program Kesetaraan Di PKBM Srikandi. Jurnal Comm Edu 1 (3), 70–93.

Sudjana, D. (2004). Pendidikan Nonformal. Falah Production.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV Alfabeta.

Suharto, Nurhayati, S., Wahyu Hidayat, A., Fitri, A., Iqbal Fasa, M., & Azis, A. (2021). The Role of a Community Learning Centre in Fostering the Community’s Social Entrepreneurship Character and Motivation in Facing New Normal Era. International Research Conference on Economics and Business, 2021, 128–139. https://doi.org/10.18502/kss.v5i8.9354

Ulfiiah. (2016). Psikologi Keluarga Pemahaman Hakikat Keluarga dan Penanganan Problematika Rumah Tangga. Ghalia Indonesia.

WILLIS, S. S. (2015). Konseling Keluarga (Family Counseling). Alfabeta.

Wulandari, A. (2014). Karakteristik Pertumbuhan Perkembangan Remaja dan Implikasinya Terhadap Masalah Kesehatan dan Keperawatannya. Jurnal Keperawatan Anak, 2(1), 39–43.

Wulandari, D., & Fauziah, N. (2019). Pengalaman Remaja Korban Broken Home (Studi Kualitatif Fenomenologis). Jurnal EMPATI, 8(1), 1–9. https://doi.org/10.14710/empati.2019.23567

Yuliya, Nurhayati, S., & Andrisyah. (2020). Kecerdasan Spiritual Anak Usia Dini Melalui Peran Guru Dengan Menggunaan Kartu Huruf Hijaiyah Di Paud Nurul Atfal Usia 5-6. CERIA (Cerdas Energik …, 3(5), 385–393.

Downloads

Published

2023-01-16